jika anda mendengar nama setan pasti anda ketakutan,namun dibalik hikmah itu semua ternyata ada 7 sifat atau kelebihan yang bisa dicontoh untuk manusia di muka bumi ini apa sih 7 kelebihannya ini dia gan kelebihannya:
1. Pantang menyerah
Setan tidak akan pernah menyerah selama keinginannya untuk menggoda manusia belum tercapai. Sedangkan manusia banyak yang mudah menyerah dan malah sering mengeluh.
2. Selalu Berusaha
Setan akan mencari cara apapun untuk menggoda manusia dan agar tujuannya tercapai, selalu kreatif dan penuh ide. Sedangkan manusia ingin enaknya saja, banyak yang malas.
3. Konsisten
Setan dari mulai diciptakan tetap konsisten pada pekerjaanya, tak pernah mengeluh dan berputus asa. Sedangkan manusia banyak yang mengeluhkan pekerjaannya, padahal banyak manusia lain yang masih ngaggur.
4. Solider
Sesama setan tidak pernah saling menyakiti, bahkan selalu bekerjasama untuk menggoda manusia. Sedangkan manusia, jangankan peduli terhadap sesama, kebanyakan malah saling bunuh dan menyakiti.
5. Jenius
Setan itu paling pintar mencari cara agar manusia tergoda. Sedangkan manusia banyak yang tidak kreatif, bahkan banyak yang jadi peniru dan plagiat.
6. Tanpa Pamrih
Setan itu bekerja 24 Jam tanpa mengharapkan imbalan apapun. Sedangkan manusia, apapun harus dibayar.
7. Suka berteman
Setan adalah mahluk yang selalu ingin berteman, berteman agar banyak temannya di neraka kelak. Sedangkan manusia banyak yang lebih memilih mementingkan diri-sendiri dan egois.
nah itu gan,7 kelebihan setan dibanding manusia,saya harap setelah anda baca ini anda bisa menirukan sifat positif dari setan ini,asalakan jangan dicontoh ya sifat setan yang jelek hehe,nanti bikin kamu makin parah hehe
sumber:kaskus.us
27 September 2010
7 KELEBIHAN SETAN DIBANDING MANUSIA
Diposting oleh
BIMA PRIYO SEMBODO
di
Senin, September 27, 2010
Kirimkan Ini lewat EmailBlogThis!Bagikan ke XBerbagi ke FacebookBagikan ke Pinterest
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
0 komentar:
Posting Komentar
JANGAN MEMBERIKAN LINK DI FORMULIR KOMENTAR THANKS,KALO GA DIHAPUS OK